LAUNCHING PEMBUKAAN SEKOPER CINTA
Launching Kegiatan Pembukaan Sekoper Cinta
Kegiatan ini dilaksanakan 19 september 2022, berlangsung selama satu bulan, satu minggu duakali, kegiatan dilaksanakan disetiap 27 kabupaten, dilaksanakan di SMK 1 Ciamis dilakukan dengan vocational memasak. Pembelajaran sekoper cinta terapkan Blended Learning (guna menjangkau lebih banyak perempuan jabar untuk berdaya, bahagia, dan juara)
SOSIALISASI PROGRAM-PROGRAM DAN KEUNGGULAN SMKN 1
Kegiatan sosialisasi orang tua/wali kelas 10 untuk pengarahan dan perkenalan program-program dan keunggulan yang ada di SMKN 1 Ciamis, Kegiatan ini dilaksanakan pada hari jum'at 16 September 2022 pada pukul 08.00 WIB s/d Selesai. Ibu Kepala Sekolah SMKN 1 Ciamis Dra. Hj. Nunung Erni Nuraeni M.M.Pd sebagai pemateri menyampaikan program-program dan keunggulan SMKN 1 Ciamis, Harapan kedepannya siswa siswi SMKN 1 Ciamis bisa lebih memajukan,meningkatkan, dan mempertahankan prestasi yang…
Baca SelengkapnyaSOSIALISASI SEKOPER CINTA DP3AKP
Kegiata sosialisasi sekoper cinta di laksanakan pada tanggal 15 September 2022.
Acara ini diadakan atas perintaan dari Dinas Pendididkan Provinsi Jawa Barat sebagai bentuk upaya untuk mewujudkan kesetaraan peran,akses,partisipasi,kontrol dan manfaat antara perempuan dan laki-laki di semua bidang.
Program sekoper cinta di laksanakan bekerjasama antara DP3AKP dengan program keahlian Kuliner SMKN 1 CIAMIS pembukaan kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 19 September…
Baca Selengkapnya